- Alamat:
- Gloucester Road, Causeway Bay, Hong Kong Island
- Situs:
-
www.gohk.gov.hk
- Beranda
- Mengenai Badan Pariwisata Hong Kong
- Ukuran Teks: KecilSedangBesar
- International | English
- Australia | English
- Canada | English
- 中国內地 | 简体中文
- France | Français
- Deutschland | Deutsch
- India | English
- Indonesia | Bahasa Indonesia
Meriam Tengah Hari
- Silakan Pilih
- 1881 Heritage
- 7 Mallory Street
- Kantor Barang Antik dan Monumen
- The Blue House Cluster
- Menara Jam
- Pengadilan Banding
- Tangga Jalan & Lampu Gas Duddell
- Museum Perlengkapan Minum The Flagstaff House
- Klub Koresponden Asing
- Former French Mission Building
- Klub Tepi
- Rumah Gubernur
- Kegiatan Penghijauan
- Akademi Jao Tsung-I
- Goa Kamikaze
- Lui Seng Chun
- Rumah Murray
- Meriam Tengah Hari
- Hotel Warisan Tai O
- Pegadaian
- PMQ
- Tai Kwun
- The Peninsula
- Gereja St Andrew
- Jalur Peninggalan Bangunan Air Tai Tam
- Universitas Hong Kong
- Pusat Sumber Daya Lingkungan Wan Chai
- Pasar Barat
- Teater Yau Ma Tei
Dimiliki perusahaan mutinasional Jardine Matheson, Meriam Tengah Hari, terkenal dalam lagu Noel Coward Mad Dogs and Englishmen, disulut oleh pegawai Jardine setiap tengah hari.
Meriam ini terletak di dermaga Causeway Bay, tempat Jardine dulu memiliki gudang-gudang, dikenal di bagian ini sebagai godowns. Tradisi penghormatan tembakan meriam sekali dimulai saat seorang Perwira Angkatan Laut Kerajaan yang baru tiba di Hong Kong terganggu oleh kecenderungan para pegawai Jardine menembakkan meriam saat pemimpin perusahaan berlayar masuk pelabuhan - karena penghormatan meriam hanya untuk pemimpin militer. Sebagai hukuman, Jardine diharuskan menembakkan penghormatan sekali setiap tengah hari selamanya.
Perusahaan ini menjalankannya dan Meriam Tengah Hari telah menjadi tradisi lokal dan daya tarik wisatawan. Noel Coward bahkan mampir untuk menembakkan meriam ini suatu waktu.